Pagi ini Saya menonton tv one, ada berita yg menarik perhatian Saya sebenarnya bukan berita baru yakni tentang kebakaran hutan di Australia, sejujurnya secara manusiawi Saya terenyuh ikut prihatin apalagi di informasikan korban yg meninggal lebih dari 200 orang dan katanya kekuatan energi panas yg dihasilkan dari kebakaran di wilayah Victoria tersebut puluhan kali lipat dari energi panas yg dihasilkan dari bom Hirosima- Nagasaki ketika Amerika membom atom jepang, dan dari jarak lebih dari 15 km panasnya masih terasa, bisa dibayangkan seperti apa kondisi di sana.
Tapi jika ingat apa yg diklakukan pemerintahan Australia beserta sekutunya Amerika dan beberapa negara eropa menginvasi, mengagresi, minimal mencampuri urusan negara lain, contoh terakhir adalah kebiadaban israel yg mereka biarkan hingga menelan korban 1500 orang lebih(tidak termasuk korban kebiadaban tahun-tahun sebelumnya) dan kerusakan fisik yg ditimbulkan, dan sebelumnya pd tahun 2003 mereka meluluh lantahkan negri irak dg alasan menggulingkan sadam husein sang presiden juga Afghanistan sebelumnya mereka bumi hanguskan dg dalih mencari sosok Usama bin laden, rasa-rasanya apa yg dirasakan Australia tidak seberapa, pun demikian dengan inggris yg sedang membeku, Amerika dan Eropa yg sedang dihantam krisis finansial dan sebelumya Amerika juga tahun lalu dihantam badai katherina, jadi ini hanya sekedar "pembalasan" dari rakyat yg negerinya mereka hancurkan melalui "invisible hand", tapi sekali lagi itu hanya asumsi logis Saya saja, yang pasti "Yang Maha Tahu" punya maksud dibalik itu semua.
Sunday, February 15, 2009
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment